Mengenali Gejala Kanker Kulit
- Detail
- Kategori: Kanker kulit
ulan Mei diperingati sebagai bulan Kesadaran Kanker Kulit. Saat menjelang musim semi yang hangat, matahari akan mulai sedikit keluar dari balik awan dan tidak ada salahnya bagi kita untuk menikmati sedikit sinar matahari, tetapi ingat paparan sinar matahari yang berlebihan dapat membawa efek yang merugikan pada kulit kita. Sayangnya, ketika kita membuka diri terhadap sinar matahari, kita juga berpotensi terkena